Diduga Monopoli Dari Investor Nakal, Harga Kedelai Membumbung Selangit
Banten-News | Public & Service | Jakarta Dipicu oleh harga Kedelai yang membumbung selangit, Puluhan pengrajin tahu dan tempe se Jabodetabek melakukan aksi mogok berhenti operasi produksi. Aksi mogok beroperasi memproduksi Tempe dan Tahu tersebut sudah dilakukan oleh para pengrajin Tahu dan Tempe se Jabodetabek sejak hari Kamis, 31 Desember 2020
Read More